HUB
Hub adalah istilah umum yang digunakan untuk menerangkan sebuah central connection point untuk komputer pada network. Fungsi dasar yang dilakukan oleh hub adalah menerima sinyal dari satu komputer dan mentransmisikannya ke komputer yang lain dengan kekuatan sinyal yang sama dengan sinyal asli. Hub menghubungkan semua komputer yang terhubung ke LAN. Hub bisa dikatakan repeater dengan jumlah port banyak (multiport repeater).
Switch
Switch menghubungkan semua komputer yang terhubung ke LAN, sama seperti hub. Perbedaannya adalah switch dapat beroperasi dengan mode full-duplex dan mampu mengalihkan jalur dan memfilter informasi ke dan dari tujuan yang spesifik. SWITCH memungkinkan juga jarak antar dua jaringan komputer bisa diperjauh. Perbedaannya sinyal-sinyal yang dilewatkan pada SWITCH disampaikan langsung pada komputer tujuan melalui kabel sebuah kabel LAN yang terhubung langsung ke komputer tersebut. Pengiriman sinyal melalui SWITCH dapat dikatakan relatif aman dari pada HUB. Switch merupakan sebuah alat yang menyaring/filter dan melewatkan packet data yang ada di sebuah LAN. Switcher bekerja pada layer data link (layer 2) dan terkadang di Network Layer (layer 3) berdasarkan referensi OSI Layer Model. Sehingga dapat bekerja untuk paket protokol apapun. LAN yang menggunakan Switch untuk berkomunikasi di jaringan maka disebut dengan Switched LAN atau dalam fisik ethernet jaringan disebut dengan Switched Ethernet LANs. Switch adalah perluasan dari konsep bridge.
Bridge
Bridge adalah “intelligent repeater”. Bridge menguatkan sinyal yang ditransmisikannya, tetapi tidak seperti repeater, Brigde mampu menentukan tujuan. Bridge berfungsi menghubungkan beberapa jaringan terpisah. Bridge bisa menghubungkan tipe jaringan berbeda (seperti Ethernet dan Fast Ethernet) atau tipe jaringan yang sama.
Router
Router adalah peningkatan kemampuan dari switch dan bridge. Router mampu menunjukkan rute/jalur (route) dan memfilter informasi pada jaringan yang berbeda. Beberapa router mampu secara otomatis mendeteksi masalah dan mengalihkan jalur informasi dari area yang bermasalah. Router bekerja dengan cara yang mirip dengan switch dan bridge. Perbedaannya, router menyaring (filter) lalu lintas data. Penyaringan dilakukan bukan dengan melihat alamat paket data seperti yang dilakukan oleh switch, tetapi dengan menggunakan protokol tertentu.
Repeater
Repeater adalah sebuah stasiun untuk menerima sinyal yang masuk dan mengirimnya kembali pada frekuensi yang berbeda. Tujuan utama repeater adalah memperluas jangkauan operasi dari stasiun bergerak, atau stasiun di daerah rendah atau di daerah terpencil di mana komunikasi simplex biasanya tidak mungkin. Juga dapat digunakan sebagai channel kontak panggilan sebelum beralih ke frekuensi simpleks.
Kelebihan dan KelemahanTopologiBUS
Kelebihan
• Jumlah Node tidak dibatasi, tidak seperti hub yang dibatasi oleh
jumlah dari port (misal : 16 port untuk 16 node)
• Kecepatan pengiriman data lebih cepat, karena data berjalan
searah.
• Lebih mudah dan murah jika ingin menambah atau mengurangi
jumlah node, karena yang dibutuhkan hanya kabel dan konektornya
saja
Kelebihan dan Kelemahan Topologi STAR
Kelebihan
• Jika terjadi penambahan atau pengurangan terminal tidak
menggangguoperasi yang sedang berlangsung.
• Jika salah satu terminal rusak, maka terminal lainnya tidak
mengalami gangguan
• Arus lalulintas informasi data lebih optimal
Kelemahan
• Jumlah terminal terbatas, tergantungdari port yang ada pada hub.
• Lalulintas data yang padat dapat menyebabkan jaringan bekerja
lebih lambat.
.Kelebihan dan Kelemahan Topologi RING
Kelebihan
• Aliran data mengalir lebih cepat karena dapat
melayani data dari kiri atau kanandari server .
• Dapat melayani aliran lalulintas data yang padat,
karena data dapat bergerakkekiri ataukekanan.
• Waktu untuk mengakses data lebih optimal.
Kelemahan
• Penambahan terminal /node menjadi lebih sulit bila
port sudahhabis.
• Jika salah satu terminal mengalami kerusakan, maka
semua terminal pada jaringantidak dapatdigunakan.
Kelebihan dan Kelemahan Topologi Mesh
Keuntungan dari penggunaan topologi mesh:
• Keuntungan utama dari penggunaan topologi mesh adalah fault
tolerance.
• Terjaminnya kapasitas channel komunikasi, karena memiliki hubungan
yang berlebih.
• Relatiflebihmudah untukdilakukan troubleshoot.
Kerugian dari Penggunaan TopologiMesh
• Sulitnya pada saat melakukan instalasi dan melakukan konfigurasi ulang
saat jumlah komputer dan peralatan-peralatan yang terhubung semakin
meningkatjumlahnya.
• Biaya yang besar untukmemelihara hubungan yang berlebih.
Windows 3X
Windows 3X dirilis pada tahun 1992 oleh Microsoft dan merupakan salah satu PC pertama GUI sistem operasi utama yang digunakan secara luas. Windows 3.1 memungkinkan pengguna untuk memanfaatkan beberapa fitur yang sebelumnya tidak tersedia di MS-DOS . Beberapa fitur baru adalah penggunaan mouse yang memungkinkan pengguna untuk menavigasi dan memanipulasi data pada komputer dengan satu tangan sederhana dan mudah dan sekarang tidak perlu menghafal perintah MS-DOS. Selain mouse, Windows sekarang memungkinkan para pengguna untuk multitask, yang berarti pengguna sekarang dapat menjalankan beberapa aplikasi sekaligus tanpa harus menutup dari setiap program sebelum menjalankan lagi.. windows bersama dengan sistem operasi GUL lainnya adalah salah satu dari banyak alasan komputer telah menjadi lebih mudah dan lebih banyak di gunakan.
Windows 95
Produk pertama yang dikeluarkan oleh windows pada tahun 1995. Didalamnya microsoft office 1995, microsoft berdiri pada tahun 1995.
microsoft meniliki dua keuntungan yaitu :
1. Mustahil bagi para konsumen untuk menjalankan windows 95 pada sistem operasi Dos bukan buatan microsoft yang jauh lebih murah.
2. meskipun jejak Dos tidaklah penuh dicabut dari sistem operasi tersebut malahan versi tersebut menancapkan sebuah versi Dos untuk dimuat sebagai bagian dari proses booting.
Windows ME ( Millinenium Edition )
Pada bulan september 2000 microsoft memperkenalkan windows millennium Edition versi ini memperbaruhi windows 98 dengan didukung multimedia dan internet yang lebih baik. versi ini juga memasukan fitur "System Restore" yang mengizinkan para penggunanya untuk mengembalikan keadaan sistem ke sebuah titik yang dikenal baiik-baik saja.Windows ME dibuat dalam waktu yang singkat kira-kira satu tahun yang ditujukan hanya untuk mengisi kekosongan rilis antara windows 98 dan windows XP.
Windows XP
Pada tahun microsoft memperkenalkan windows XP yang memiliki nama kode " Whistler" selama pengembangan akhirnya setelah meliris beberapa versi windows berbasis windows 9X dan windows NT. Windows XP merupakan versi sistem operasi windows yang paling lama karena memang berkisar dari tahun 2001 hingga tahun 2007. saat diliris ke konsumen jajaran sistem operasi windows XP akhirnya diteruskan oleh windows visata pada 30 januari 2007.
Windows NT
Di arahkan pada pangsa pasar perusahaan, untuk digunakan pada workstation dan server yang high-end.
Windows NT menawarkan fitur baru sebagai berikut:
• Remote Access Server (RAS)
• Model keamanan (security model)
• Subsystem OS/2 dan POSIX
• Kemampuan untuk berjalan pada prosesor Intel, Alpha, MIPS dan Motorola
• NTFS file system
Windows 2000 server
Windows 2000 Server secara professional di rancang untuk system desktop ,laptop dan network. Server di rancang untuk menjalankan file dan printer servers. server telah mendukung tambahan RAM 4GB
adpun peningkatan dari Window NT adalah :
• System operasi full 32-bit
• Dukungan untuk NTFS atau FAT32
• Windows File Protection
• Mengurangi beberapa skenario reboot, termasuk instalasi program yang mensyaratkan sebuah reboot untuk perbaikan fungsi.
• Dukungan untuk sampai 4GB Random Access Memory (RAM)
• Microsoft Management Console (MMC)
• Internet integrasi yang lebih kuat dengan Internet Explorer 5.0.1
Windows 2008 Server
Built menggunakan kode yang sama seperti Windows Vista, karena Windows 2008 Server memiliki arsitektur dan fungsionalitas yang sama dengan Window Vista.
fitur tambahan yang dimiliki Window 2008 Server sebagai berikut :
• Network stack yang ditulis lagi dari awal ( IPv6, jaringan nirkabel, kecepatan dan peningkatan keamanan)
• Instalasi yang lebih mudah
• Diagnosa, pemantauan dan pencatatan yang lebih baik
• Keamanan yang lebih tangguh
• Peningkatan pada sisi Kernel
Sun OSadalah sebuah versi UNIX yang digunakan dalam workstation-workstation Sun Microsystems yang dirilis pada tahun 1982. setelah merilis Sun OS versi 4, Sun Microsystems mengubah kede UNIX BSD yang sebelumnya mereka gunakan dengan kode UNIX System V, perubahan ini manjadikan namanya menjadi Solaris Versi 2, dari yang seharusnya Sun OS 5, sehingga secara tidak langsung Sun OS pun dianggap sebagai Solaris Versi 1.x.
Linux
merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama, Linux digunakan sebagai system operasi diberbagai jenis perangat keras komputer. Linux tidak tergantung kepada vendor, biaya operasional yang rendah dan kompatibilitas yang tinggi dibandingkan versi UNIX tak bebas, serta faktor keamanan dan kestabilannya yang tinggi dibandingkan dengan system operasi lainnya seperi Microsoft Windows
Mac OS
adalah system operasi komputer yang dibuat oleh Apple Computer, khusus untuk komputer Macintosh dan tidak kompatibel dengan PC berbasis IBM. Mac OS sejak tahun 2006 telah memiliki kompatibilitas dengan arsitektur Power PC maupun X86.
Free BSD
adalah sebuah system operasi bertipe UNIX bebas yang diturunkan dari UNIXAT&T, Free BSD berjalan di atas system Intel X86, Free BSD dapat berjalan diberbagai mesin, contohnya Intel X86 dan Processor Compac/ Digital Alpha. Free BSD merupakan turunan dari Berkeley UNIX, tetapi Free BSD tidak bias dipanggil sebagai UNIX.
1. Windows Mobile Windows Mobile adalah salah satu sistem operasi (OS) mobile yang dikembangkan oleh microsoft dan di desain untuk digunakan pada smartphone dan perangkat nirkabel lainya. Versi saat ini disebut ‘Windows Mobile 6.5′. OS ini berbasis pada Windows CE 5.2 Kernel, dan fitur-fiturnya dikembangkan menggunakan microsoft
<span class="fullpost"><!--StartFragment--><SPAN><IMG span <>
windows API . Windows Mobile didesain sedemikian rupa agar mirip dengan versi windows dekstop. Untuk sebagian pengguna Operating System Windows di PC mungkin tidak akan merasa asing bila menggunakan ponsel berbasis windows mobile in 2. Symbian
Symbian OS adalah sistem operasi dikembangkan oleh Symbian Ltd. yang dirancang untuk digunakan peralatan bergerak (mobile). Symbian OS memiliki antarmuka pemprograman aplikasi API (Aplication Programming Interface). Dengan adanya standar API ini membantu pihak pengembang untuk melakukan penyesuaian atas aplikasi yang dibuatnya agar dapat diinstal pada produk telepon bergerak yang bermacam-macam. Symbian OS sendiri bukanlah software yang sifatnya open source secara penuh karena meskipun terdapat ketersedian API dan dokumentasinya,yang banyak membantu pihak
pengembang aplikasiuntuk membuat software yang berjalan di atassistem
operasi ini, aplikasinya dapat dipublikasikanuntuk umum namun tidak untuk
kode source sendiri.
3. Blackberry
BlackBerry adalah perangkat srluler yang memiliki kemampuan layanan push E-mail,telepone,sms, Menjelajah Internet, dan berbagai kemampuan nirkabel lainnya. BlackBerry pertama kali diperkenalkan pada tahun 1997 oleh perusahaan kanada,research in mountion (RIM). Blackberry mempunyai beberapa keunggulan diantaranya adalah layanan push emai (dimana email akan tehubung terus diponsel kita layaknya sebuah sms), chatting dengan fitur Blackberry Messengger (BBM), dan Browsing. Untuk fitur browsing dan Email pada BB akan dikompresi dahulu sehingga diterima dengan ukuran yang lebih kecil dan lebih cepat di buka. iPhone adalahtelepone genggam revolusioner yang diproduksi oleh Apple Inc. yang memiliki fungsi kamera, pemutar multimedia, SMS, dan voicemail. Selain itu telepon ini juga dapat dihubungkan dengan jaringaninternet, untuk melakukan berbagai aktivitas misalnya mengirim/menerima email, menjelajah web, dan lain-lain. Antarmuka dengan pengguna menggunakan layar sentuh multi-touch (atau bisa juga disebut dengan layar sentuh kapasitif) dengan papan ketik virtual dan tombol. Beberapa keunggulan dari Iphone di antaranya adanya dukungan penuh mengenai software dan aplikasi yang ada di apps store sehingga sangat memanjakan pengguna dengan berbagai game dan
aplikasi terbaik dari Apple Inc.
5. Android Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler yang berbasis l Linux. merupakan platform terbuka, yang berarti bahwa setiap orang dapat men-download software development kit dan membuat aplikasi untuk Android. Hal ini memungkinkan kita untuk dapat menikmati/mendownload aplikasi tersebut lebih banyak. Sebagian besar bersifat free walaupun adapula yang berbayar, semuanya ada pada Android Market.</span>
PERKEMBANGAN DAN KLASIFIKASI KOMPUTER
1. Generasi pertama(1940-1959)
ENIAC (electronic numerical intergrator and calculator) merupakan
generasi pertama computer digital elektronik yang digunakan untuk
kebutuhan umum. Dibuat pada tahun 1943 oleh Dr.John W. Mauchly dan
John Presper Eckert di moore school of electrical engineering (University
of Pennsylvania) dan baru selesai pada tahun 1946. ENIAC berukuran
sangat besar, untuk penempatannya, membutuhkan ruang 500 m2. ENIAC
menggunakan 18.000 tabung hampa udara, 75.000 resistor. Ketika
dioperasikan, ENIAC membutuhkan daya listrik sebesar 140 kilowatt
dengan berat lebih dari 30 ton, dan menempati ruang sekitar 167 m2.
2. Komputer generasi kedua (1959-1964)
Computer generasi kedua ditandai dengan ciri-ciri sebagai berikut:
Menggunakan teknologi sirkuit berupa transistor dan dioda untuk
menggantikan tabung vacuum.
Sudah menggunakan operasi bahasa pemrograman tingkat tinggi seperti
FORTLAN dan COBOL.
Kapasitas memori utama dikembangkan dari magnetic core storage.
Menggunakan simpanan luar berupa magnetic tape dan magnetic disj.
Kemampuan melakukan pemrosesan real-time dan real-sharing.
Ukuran fisiknya sudah lebih kecil dibandingkan computer genersi
pertama.
Proses operasi
3. Komputer generasi ke tiga (1964-1970)
Cirri-ciri computer generasi ketiga adalah:
Menggunakan IC, maka kinerja computer menjadi lebih cepat dan tepat.
Kecepatannya hamper 10.000 kali lebih cepat dari computer generasi
pertama.
Peningkatan dari sisi software.
Kapasitas memori lebih besar, dan dapat menyimpan ratusan ribu karakter
(sebelumnya hanya puluhan ribu).
Menggunakan media penyimpanan luar disk magnetic(external disk) yang
sifatnya pengaksesan data secara acak (random access) dengan kapasitas
besar (jutaan karakter).
Penggunaan listrik yang lebih hemat
4. Komputer generasi ke empat (1970-1980-an)
Ciri-cirinya:
Merupakn kelanjutan dari generasi ke tiga. Bedanya bahwa IC pada
generasi ke empat lebih kompleks dan terintegrasi. Sejak tahun 1970 ada
dua perkembangan yang dianggap sebagai computer generasi ke empat.
Pertama, penggunaan LSI (large scale integration) yang disebut juga
dengan nama bipolar large scale integration. LSI merupakan pemadatan
beribu-ribu IC yang dijadikan satu dalam sebuah keeping IC yang disebut
chip. Istilah chip digunakan untuk menunjukkan suatu lempengan perdegi
empat yang memuat rangkaiaan terpadu IC.
5. Komputer generasi ke lima (1980-an - ?)
Cirri-cirinya:
Mulai diproduksi PC missal tahun 1980 oleh IBM, yang terkenal dengan
IBM-PC, yang selanjutnya dikuasai intel untuk hardwarenya dan
Microsoft untuk softwarenya.
Prosesor yang digunakan adalah 8088/8086 yang menjadi standar
computer saat itu, yang menggunakan basis dengan proses 16 bit per satu
waktu.
Telah dilakukan pengembangan dengan apa yang dinamakan josephson
junction, teknologi yang akan menggantikan chip yang mempunyai
kemampuan pemrosesan trilyunan operasi per detik. (sementara teknologi
chip hanya mampu memproses milyaran operasi per detik).
Computer mampu menterjemahkan bahasa manusia, manusia dapat
langsung bercakap-cakap dengan computer serta penghematan energi
computer. Sifat luar biasa ini disebut sebagai artificial intelegence .
Berbasis GUI (graphic user interface), multimedia, multikomunikasi.
6.Komputer masa depan
kemungkinan komputer masa depan dapat berbicara seperti manusia, karena dari perkembangan tehnologi masa kini yang semakin canggih
PENGENALAN HARDWARE & INPUT,PROSES OUTPUT
1. input divice (unit masukan)
2. Process device (unit Pemrosesan)
3. Output device (unit keluaran)
a. Keyboard
Keyboard merupakan unit input yang paling penting dalam suatu pengolahan data dengan komputer. Keyboard dapat berfungsi memasukkan huruf, angka, karakter khusus serta sebagai media bagi user (pengguna) untuk melakukan perintah-perintah lainnya yang diperlukan, seperti menyimpan file dan membuka file. Penciptaan keyboard komputer berasal dari model mesin ketik yang diciptakan dan dipatentkan oleh Christopher Latham pada tahun 1868, Dan pada tahun 1887 diproduksi dan dipasarkan oleh perusahan Remington. Keyboard yang digunakanan sekarang ini adalah jenis QWERTY, pada tahun 1973, keyboard ini diresmikan sebagai keyboard standar ISO (International Standar Organization). Jumlah tombol pada keyboard ini berjumlah 104 tuts. Keyboard sekarang yang kita kenal memiliki beberapa jenis port, yaitu port serial, ps2, usb dan wireless.
b. Mouse
Mouse adalah salah unit masukan (input device). Fungsi alat ini adalah untuk perpindahan pointer atau kursor secara cepat. Selain itu, dapat sebagai perintah praktis dan cepat dibanding dengan keyboard. Mouse mulai digunakan secara maksimal sejak sistem operasi telah berbasiskan GUI (Graphical User Interface). sinyal-sinyal listrik sebagai input device mouse ini dihasilkan oleh bola kecil di dalam mouse, sesuai dengan pergeseran atau pergerakannya. Sebagian besar mouse terdiri dari tiga tombol, umumnya hanya dua tombol yang digunakan yaitu tombol kiri dan tombol kanan. Saat ini mouse dilengkapi pula dengan tombol penggulung (scroll), dimana letak tombol ini terletak ditengah. Istilah penekanan tombol kiri disebut dengan klik (Click) dimana penekanan ini akan berfungsi bila mouse berada pada objek yang ditunjuk, tetapi bila tidak berada pada objek yang ditunjuk penekanan ini akan diabaikan. Selain itu terdapat pula istilah lainnya yang disebut dengan menggeser (drag) yaitu menekan tombol kiri mouse tanpa melepaskannya dengan sambil digeser. Drag ini akan mengakibatkan objek akan berpindah atau tersalin ke objek lain dan kemungkinan lainnya. Penekanan tombol kiri mouse dua kali secara cepat dan teratur disebut dengan klik ganda (double click) sedangkan menekan tombol kanan mouse satu kali disebut dengan klik kanan (right click)Mouse terdiri dari beberapa port yaitu mouse serial, mouse ps/2, usb dan wireless.
c. Touchpad
Unit masukkan ini biasanya dapat kita temukan pada laptop dan notebook, yaitu dengan menggunakan sentuhan jari. Biasanya unit ini dapat digunakan sebagai pengganti mouse. Selain touchpad adalah model unit masukkan yang sejenis yaitu pointing stick dan trackball.
DLL...
|
MARVEL and SPIDER-MAN: TM & 2007 Marvel Characters, Inc. Motion Picture © 2007 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. blogger template by blog forum
|